NASTAR APEL
Resep by Ibu Ida Farida – Cianjur
Bahan :
3 Kuning telur
350 gr terigu segitiga biru
125 gr Margarine à Merk Blue Band
125 gr Butter à Wiskman / roombutter
100 gr Keju Edam diparut
100 gr gula kastor/halus
Vanili ½ sdt
Pelengkap :
Selai nanas ( 1 nanas + 150gr gula pasir)
2 kuning telur untuk olesan
Cengkeh kering untuk batang nastar
Cara membuat :
Gula halus + butter + Margarine + Vanilli dimixer dengan speed 1, sebentar saja
Masukan kuning telur 1 per 1 sambil dimixer
Masukan keju parut
Masukan terigu, diaduk dng sendok kayu, setelah tercampur lalu di uleni sampai bisa dipulung / dibentuk
Isi dengan selai nanas, lalu bentuk menjadi model apel2an, sematkan 1 buah cengkeh kering disalah satu sisinya. Panggang kurleb 10 menit, oles dengan kuning telur, lalu panggang lagi sampai kuning keemasan dan harum....
Resep by Ibu Ida Farida – Cianjur
Bahan :
3 Kuning telur
350 gr terigu segitiga biru
125 gr Margarine à Merk Blue Band
125 gr Butter à Wiskman / roombutter
100 gr Keju Edam diparut
100 gr gula kastor/halus
Vanili ½ sdt
Pelengkap :
Selai nanas ( 1 nanas + 150gr gula pasir)
2 kuning telur untuk olesan
Cengkeh kering untuk batang nastar
Cara membuat :
Gula halus + butter + Margarine + Vanilli dimixer dengan speed 1, sebentar saja
Masukan kuning telur 1 per 1 sambil dimixer
Masukan keju parut
Masukan terigu, diaduk dng sendok kayu, setelah tercampur lalu di uleni sampai bisa dipulung / dibentuk
Isi dengan selai nanas, lalu bentuk menjadi model apel2an, sematkan 1 buah cengkeh kering disalah satu sisinya. Panggang kurleb 10 menit, oles dengan kuning telur, lalu panggang lagi sampai kuning keemasan dan harum....
0 komentar:
Posting Komentar